Masing-masing orang tentu pernah merasakan stress. Entah itu karena lbeban kerja yang terlalu tinggi, atau masalah-masalah lain yang datang dalam hidupnya. Stress pada seseorang akan sangat mempengaruhi pola makannya. Sebagian orang ketika stress akan memiliki nafsu makan yang besar sehingga tak jarang di…
